Barcelona vs Real Betis, Cubarsi Sanjung Lamine Yamal

2 hours ago 1
ARTICLE AD BOX

Bola.net - Bek belia Barcelona, Pau Cubarsi, memuji-muji Lamine Yamal usai sang rekan membantu Blaugrana menghancurkan Real Betis, Kamis (16/01/2025).

Barca menjamu Betis di laga babak 16 besar Copa del Rey di di Estadi Olimpic Lluis Companys. Blaugrana mendominasi pertandingan tersebut.

Mereka akhirnya menang besar dengan skor 5-1. Gol-gol Barcelona dicetak Gavi, Jules Kounde, Raphinha, Ferran Torres, dan Yamal.

Yamal sendiri tak cuma mencetak gol. Ia juga menciptakan satu assist untuk gol Kounde.

Pertandingan Selanjutnya

Liga Spanyol Liga Spanyol | 19 Januari 2025

Getafe Getafe

Barcelona Barcelona

Liga Spanyol Liga Spanyol | 19 Januari 2025

Real Betis Real Betis

Alaves Alaves

Read Entire Article