Warning: session_start(): open(/home/bolaxp/public_html/src/var/sessions/sess_833ceb1ec9bc618bdaf0d2686bf68f2d, O_RDWR) failed: No space left on device (28) in /home/bolaxp/public_html/src/bootstrap.php on line 59

Warning: session_start(): Failed to read session data: files (path: /home/bolaxp/public_html/src/var/sessions) in /home/bolaxp/public_html/src/bootstrap.php on line 59
Mengapa Enea Bastianini Mendadak Stop Kerja Bareng Carlo Pernat di MotoGP 2025? - Bolaxp

Mengapa Enea Bastianini Mendadak Stop Kerja Bareng Carlo Pernat di MotoGP 2025?

2 hours ago 1
ARTICLE AD BOX

Bola.net - Pembalap anyar Red Bull KTM Tech 3, Enea Bastianini, secara mendadak berpisah dengan manajer pribadinya, Carlo Pernat, menjelang dimulainya MotoGP 2025. Keputusannya ini mengejutkan, karena rider Italia tersebut dikenal memiliki hubungan kerja sama yang baik dengan Pernat.

Kini, Bastianini bergabung dengan agensi olahraga asal Inggris, MSM Group. Agensi ini dikenal memanajeri MotoGP Legend, Max Biaggi, dan berbagai tokoh Formula 1 seperti Antonio Giovinazzi, Jean Alesi, Giancarlo Fisichella, Daniil Kvyat, dan Jacques Villeneuve. Bastianini akan dimanajeri oleh Enrico Zanarini.

Bastianini sudah didampingi oleh Pernat selama bertahun-tahun. Eks Manajer Tim Aprilia Racing di GP125 pada era 1990-an itu kerap mendapatkan kontrak fantastis untuk 'Bestia', dan tentunya membantu Bastianini menyabet gelar dunia Moto2 2020 dan mendapatkan kans membela Ducati Lenovo Team pada 2023 dan 2024.

Read Entire Article