Susul Cabor Sepak Bola, Tinju PON 2024 Tuai Kontroversi

2 weeks ago 7
ARTICLE AD BOX

Bola.net - Gelaran pekan olahraga nasional 2024 (PON 2024) kembali diramaikan dengan kontroversi baru. Kali ini kontroversi tersebut datang dari cabang olahraga tinju.

Seperti yang sudah diketahui, PON 2024 ini lagi hangat dibicarakan. Bukan karena hal-hal yang positif, melainkan hal-hal negatif.

Berawal dari kesiapan venue pertandingan hingga konsumsi yang buruk, baru-baru ini terjadi kisruh di cabang olahraga sepak bola PON 2024. Pada babak perempat final yang mempertemukan Aceh dengan Sulawesi Tengah, laga berjalan kisruh sehingga pemain Sulteng, Rizki Saputra memukul wasit hingga harus dilarikan ke rumah sakit.

Topik perempat final sepak bola PON ini masih hangat dibicarakan, muncul kontroversi baru dari PON 2024. Kali ini datang dari cabang olahraga tinju.

Simak informasi selengkapnya di bawah ini.

Read Entire Article