Prediksi: Olympique Lyon vs Manchester United

1 week ago 16
ARTICLE AD BOX
Prediksi Olympique Lyon vs Manchester United
PREDIKSI HASIL
WhoScored
Lyon 3-2 Man United
Sports Mole
 Lyon 1-1 Man United
Sportskeeda
Lyon 1-1 Man United
FOOTBALL5STAR
Lyon 2-1 Man United
Stadion Groupama, Jumat (11/4/2025) Pukul 02.00 WIB (Vidio, Bein Connect)

Football5Star.net, Indonesia – Pertandingan menarik akan tersaji pada leg pertama babak perempat final Liga Europa yang mempertemukan Olympique Lyon vs Manchester United. Setan Merah harus menghadapi pasukan Les Gones yang tengah on fire.

Sejak Paulo Fonseca datang di akhir Januari lalu, Lyon tampil luar biasa dengan berhasil menang di 8 dari 10 laga terakhirnya. Raksasa Prancis ini di atas kertas merupakan lawan terberat Man United sejauh ini di Liga Europa.

Fonseca memiliki tugas berat, yakni memberi kekalahan pertama United di Eropa musim ini. Dia akan mengandalkan Rayan Cherki yang tampil luar biasa dan topskorer tim, Georges Mikautadze.

Sementara Ruben Amorim berharap Kobbie Mainoo bisa kembali di laga ini untuk memperkuat lini tengah.

REKOR PERTEMUAN
Prediksi Olympique Lyon vs Manchester United (3)
TREN PERFORMA
Prediksi Olympique Lyon vs Manchester United (4)
STATISTIK MENARIK
  • Man United tak terkalahkan di 5 laga terakhirnya lawan Lyon di semua kompetisi.
  • Man United belum terkalahkan di Liga Europa musim ini.
  • Lyon menang di 8 dari 10 laga terakhirnya di semua kompetisi.
  • Lyon tak terkalahkan di 7 laga terakhirnya di Liga Europa.
PELATIH
  • Ini akan jadi pertemuan pertama kedua pelatih asal Portugal, Paulo Fonseca dan Ruben Amorim.
  • Fonseca belum pernah melawan Man United.
  • Amorim belum pernah melawan Lyon.
WASIT
  • Laga ini akan dipimpin oleh wasit asal Swedia Glenn Nyberg.
  • Nyberg sudah pernah memimpin 8 laga Liga Europa dalam kariernya dengan catatan 31 kartu kuning dan 1 kartu merah.
  • Man United pernah sekali diwasiti Nyberg, yakni pada 2023 melawan Bayern Munich. United kalah 3-4 di laga itu.
  • Lyon belum pernah diwasiti Nyberg.
PEMAIN KUNCI

Lyon

Top Scorer: Malick Fofana (6 gol)
Top Assist: Rayan Cherki (8 assist)
Top Rating: Rayan Cherki (7,77)

Manchester United

Top Scorer: Rasmus Hojlund (5 gol)
Top Assist: Alejandro Garnacho (3 assist)
Top Rating: Bruno Fernandes (7,57)

*Statistik di Liga Europa 2024-25 Menurut WhoScored

BERITA KEDUA TIM

Lyon: Ernest Nuamah, Malick Fofana cedera.
Manchester United: Lisandro Martinez, Amad Diallo, Ayden Heaven, Jonny Evans cedera. Chido Obi tak tersedia. Matthijs de Ligt, Kobbie Mainoo diragukan.

PRAKIRAAN FORMASI

Prakiraan Formasi Olympique Lyon vs Manchester United

Prediksi Olympique Lyon vs Manchester United
Read Entire Article